» » » Lowongan Kerja Banyuwangi Maret 2012

Lowongan Kerja Banyuwangi Maret 2012

Lowongan Kerja Banyuwangi Maret 2012 | Informasi khusus lowongan kerja terbaru tahun 2012 di kota kota besar seluruh indonesia yang terupdate dan terlengkap. Nah untuk artikel selengkapnya dengan tema judul diatas silahkan baca dengan lengkap dibawah ini.

PT. ISTANA CIPTA SEMBADA

ICS group adalah sebuah kelompok perusahaan yang mempunyai fokus dibidang sea food industri dengan spesialisasi produk udang dan ikan. Dengan kelompok perusahaan yang saling terintegrasi dan tersebar dihampir seluruh daerah di Indonesia, ICS group berupaya memberikan pelayanan dan kualitas terbaik lewat filosofinya 3E excellent product, excellent people dan excellent services sebagai upaya pencapaian kepuasan pelanggan.

ICS Group berdiri sejak 1987, dengan seafood industry sebagai dasar bisnis utama. Seiring dengan perkembangan waktu dan pertumbuhan perusahaan, ICS group mengembangkan ICS Food Distribution sebagai jawaban dari ICS group untuk menjamin keberadaan product di pasar, baik itu dalam maupun luar negeri. Didukung dengan pengalaman bidang export, ICS group memberikan jasa layanan export melalui ICS Export services.

* Sejak tahun 1987 berpengalaman di Industri makanan hasil laut
* Melayani pangsa pasar makanan hasil laut Asia, Australia, Eropa, Amerika Utara.
* Memiliki beberapa pabrik pengolahan hasil laut yang tersebar hampir di seluruh wilayah indonesia
* Ditetapkan sebagai eksportir terbaik dalam produksi makanan hasil laut di pulau jawa (1998)

ICS SEAFOOD Vision & mision
- Memproduksi dan menyediakan barang hanya dengan standart kualitas tinggi
- Selalu berusaha untuk memuaskan pelanggan ICS
- Perusahan industri makanan & minuman kelas dunia

ICS SEAFOOD group
1. ICS Seafood Industry
2. ICS Foods Distribution
3. ICS Export Service

Semua produk ICS selalu memenuhi standar HACCP, EU, FDA, dan standar kualitas lainnya untuk selalu menjaga kualitas dan mutu produksi mulai dari bahan dasar sampai proses produksi. Setiap tahap produksi selalu menggunakan teknologi modern, tenaga kerja yang terlatih dan professional, serta fasilitas pabrik yang lengkap untuk menjamin kontinuitas produksi. Untuk memenuhi permintaan pasar yang terus meningkat, proses produksi selalu siap menyediakan volume produksi masal serta terus melakukan beragam pengembangan produk.

ICS group adalah sebuah kelompok perusahaan yang mempunyai fokus dibidang sea food industri dengan spesialisasi produk udang dan ikan. Dengan kelompok perusahaan yang saling terintegrasi dan tersebar dihampir seluruh daerah di Indonesia, ICS group berupaya memberikan pelayanan dan kualitas terbaik lewat filosofinya 3E excellent product, excellent people dan excellent services sebagai upaya pencapaian kepuasan pelanggan. Membuka lowongan kerja sebagai berikut.

Laboratorium (1 Orang) - Banyuwangi

Lokasi Penempatan : Banyuwangi

Kualifikasi :

* Pria/Wanita, umur maksimum 30 tahun per tahun 2012
* Minimal lulusan D3 jurusan kimia dari Perguruan Tinggi dengan Akreditasi A (akreditasi BAN-PT ) dengan nilai IPK minimal 3.00.
* Aktif Bahasa Inggris: tulis maupun lisan
* Bersedia ditempatkan di Banyuwangi

Kirimkan lamaran lengkap (Microsoft Word) beserta dua lembar pas photo terbaru berwarna ukuran 4×6 ke HRD PT ICS dengan alamat email : hrd-bwi@ics-seafood.com

Demikian informasi "Lowongan Kerja Banyuwangi Maret 2012" diatas semoga bisa berguna dan bermanfaat untuk anda para pencari lowongan kerja, dan jangan lupa juga baca artikel Lowongan Kerja Semarang Maret 2012 pada postingan sebelumnya. Sekian dan terima kasih SEMOGA SUKSES.

Habis Baca Jangan Lupa Like yahh.. *^_^*

Share this article :
Artikel "Lowongan Kerja Banyuwangi Maret 2012" Di Posting oleh: Nano Pertapan dari Blog Lowongan Kerja 2012, dalam kategori Banyuwangi. Melalui permalink http://lowonganpekerjaan2012.blogspot.com/2012/03/lowongan-kerja-banyuwangi-maret-2012.html. Rating: 1010 Voting: 77777, Tanggal Sunday, March 11, 2012, pukul 4:38 PM. Anda dapat melihat tulisan menarik yang lainnya di bawah ini :

Tinggalkan Komentar :

Like Untuk Informasi Lowongan Kerja di Facebook

 
Is Hosted by Blogger